Seperti pada judul postingan saya diatas, kali ini saya akan berbagi pada teman-teman mengenai sebuah script sederhana, atau lebih tepatnya yang di tulis dalam bahasa pemrograman javascript yang mana script tersebut berguna untuk menonaktifkan fungsi ctrl+u pada browser pengguna yang mengakses blog maupun web teman-teman.
Untuk menggunakan script ini silahkan langsung saja kamu copy script berikut dan paste di atas kode </head> pada opsi Edit/HTML
Sebagai catatan silahkan kamu ganti alamat ini http://thesigit-anti-ctrl-u.blogspot.com/p/ketauandeh.html menjadi alamat dari laman yang sudah kalian buat sebelumnya, laman tersebut nantinya berguna untuk mengarahkan secara otomatis pengguna yang mengklik ctrl+u pada blog milikmu.
Mudah bukan? caranya meminimalisir copy paste source code blog maupun web milikmu dengan perlindungan pada ctrl+u. Semoga ulasan singkat ini dapat berguna dan bermanfaat. Jangan lupa untuk selalu membagikan artikel yang bermanfaat ke jejaring sosila melalui tombol share yang ada dibawah ini.
→ Komentar yang menyertakan link aktif, iklan atau titip link akan dimasukan ke folder SPAM
→ Gunakan kode ini utk Emoticon (tanpa ♦)
:) ♦ :( ♦ ;) ♦ :p ♦ =( ♦ ^_^ ♦ :D ♦ =D ♦ |o| ♦ @@ ♦ :-bd ♦ :-d ♦ :ngakak: ♦ :lol: ♦ :love: