Berikut dibawah ini adalah pesan error yang keluar berkali-kali, dan yang pasti pesan berupa dialog box itu selalu muncul ketika komputer dinyalakan dan berisi alert seperti yang ada di bawah ini.
There was a problem starting
C:\Users\mekz\AppData\Roaming\OpenCandy\********blablabla***\OCBrowserHelper.dll
The specific module could not be found
Lalu setelah saya berhari-hari mencoba meremove manual menemui jalan buntu, akhirnya setelah saya Googling, saya menemukan sebuah tool Hotfix yang mampu meremove atau menghapus semua tasks yang tersisa dan tertinggal dan menyebabkan keluarnya pesan error dari RunDLL.
Download Hotfix OpenCandy Remover disini terlebih dahulu.
Setelah kamu unduh, langsung saja jalankan dan ikuti perintahnya hingga selesai, contohnya seperti gambar dibawah ini. setelah kamu klik dua kali program OpenCandy Hotfix, secara otomatis ia akan menghapusnya dan kamu bisa melihat perubahannya dengan reboot komputer kamu.
Bisa kamu lihat setelah program kamu jalankan dan komputer kamu reboot, pesan error sebuah dialog box dari RunDLL sudah hilang dan tidak muncul kembali. #ProblemSolved :)
7 comments
link nya gagal gan...mohon perbaruannya....tunggu..
haditama8@gmail.com
Silahkan di unduh kembali gan, URL download sudah saya update. :D
mau nanya bro kalo rundll car image gimana ya?
mohon petunjuk mengatasi gangguan tampilan pesan kesalahan tiap masuk win 10 berbunyi "there was a problem starting thresholdresolutory.dll. the specified module could not be found". secara iseng sy buka keranjang sampah dan menemukan file ybs, lalu sy restore, namun tak berdampak/berhasil menghilangkan pesan kesalahan tsb. terimakasih
→ Komentar yang menyertakan link aktif, iklan atau titip link akan dimasukan ke folder SPAM
→ Gunakan kode ini utk Emoticon (tanpa ♦)
:) ♦ :( ♦ ;) ♦ :p ♦ =( ♦ ^_^ ♦ :D ♦ =D ♦ |o| ♦ @@ ♦ :-bd ♦ :-d ♦ :ngakak: ♦ :lol: ♦ :love: