4 April 2010

Pundibux (PTC indonesia)


PTC adalah singkatan dari Pay To Click, yang secara sederhana berarti kita akan dibayar setiap kali meng-klik sebuah iklan selama jangka waktu tertentu (biasanya 30 detik). Program ini mungkin hampir sama dengan cara kerja PTR (Pay To Read).



Di PundiBux, anda akan dibayar untuk hasil klik anda pada iklan dan kunjungan ke website.
Caranya mudah! Anda cukup mengeklik sebuah link dan melihat website yang terbuka selama 20 detik untuk mendapatkan penghasilan. Anda dapat lebih menambah jumlah penghasilan anda dengan mengenalkan situs ini kepada teman-teman anda (referal). Anda akan mendapatkan bayaran sejumlah Rp. 25 untuk setiap website yang anda lihat, Rp. 12 untuk setiap website yang referal anda lihat. Permintaan pembayaran dapat dilakukan setiap harinya dan akan diproses melalui BCA, Mandiri dan PayPal . Jumlah minimal pembayaran adalah Rp. 2


Contoh Pendapatan
» Anda mengklik 20 iklan per hari = Rp. 500
» 20 referral anda melakukan klik sebanyak 20 iklan per hari = Rp. 4800
» Pendapatan harian anda adalah = Rp. 5300
» Pendapatan mingguan anda menjadi = Rp. 37100
» Pendapatan bulanan anda menjadi = Rp. 1113000
» Setiap tahunnya anda bisa mendapatkan sampai dengan = Rp. 13356000

Contoh diatas hanya diambil berdasarkan asumsi kepemilikan 20 referal dan 20 klik iklan per hari. Pada hari hari tertentu, anda mungkin saja mendapatkan jumlah klik yang lebih banyak, atau malah kurang. Apa yang akan terjadi jika anda memiliki referal yang lebih banyak dari jumlah yang dicontohkan? apa yang bisa terjadi juga jika iklannya lebih banyak?


→ Komentar yang menyertakan link aktif, iklan atau titip link akan dimasukan ke folder SPAM
→ Gunakan kode ini utk Emoticon (tanpa ♦)
:) ♦ :( ♦ ;) ♦ :p ♦ =( ♦ ^_^ ♦ :D ♦ =D ♦ |o| ♦ @@ ♦ :-bd ♦ :-d ♦ :ngakak: ♦ :lol: ♦ :love: